
Teladan Baik, Kebanggaan Sekolah
SMK
Negeri 2 Sragen kembali meraih kemenangan ditahun 2017, piala sebagai juara 1
dilomba PBB variasi yang diadakan tahun 2016 lalu di SMA Negeri 1 Sragen
berhasil dibawa pulang lagi oleh SMK Negeri 2 Sragen.
Lomba PBB
variasi yang diadakan pada hari Minggu, 15 Januari 2017 di lapangan basket SMAN
1 Sragen oleh sekbid KBB (Kehidupan
Berbangsa dan Bernegara) ini mengusung tema KALIBER
( Kreativitas pemuda...